ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol - Hallo sahabat ESYAKU ESYAKU Tips Kesehatan, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan
Artikel Berita Kesehatan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul : ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol
link : ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol
Pengaturan menu berbuka puasa bagi penderita kolesterol tinggi, merupakan bagian penting dalam rangkaian proses usaha untuk menurunkan kadar kolesterol dalam darah. Pengaturan menu berbuka yang kurang tepat, bisa saja memicu kadar kolesterol menjadi lebih tinggi dibandingkan sebelum berpuasa. Apa saja yang perlu dipertimbangkan ketika menyusun menu berbuka untuk penderita kolesterol tinggi?
Kiat dan Tips Berbuka Puasa untuk Penderita Kolesterol
Berikut beberapa kiat dan tips menyusun menu berbuka untuk penderita kolesterol tinggi sebagaimana diolah dari berbagai sumber, yaitu:
Takjil
Takjil adalah menu berbuka sementara yang dimaksudkan untuk menambah asupan kalori makanan dan dikonsumsi antara waktu berbuka hingga sesaat sebelum menunaikan sholat maghrib. Konsumsi takjil yang disarankan adalah segelas teh hangat beserta kurma atau makanan lain kalori tinggi yang mudah dicerna. Hindari konsumsi takjil yang digoreng, utamakan yang dikukus ataupun dipanggang.
Cemilan Setelah Buka Puasa
Cemilan dikonsumsi sebelum makanan utama dan dilakukan pada saat antara sholat maghrib hingga waktunya sholat isya� dan tarawih. Konsumsi kudapan yang dianjurkan adalah dua tangkup roti isi atau sandwich sayuran dan sandwich tuna atau salmon, salad buah atau sayur dengan konsumsi minuman jus buah, kelapa muda atau susu kedelai dan kacang hijau tanpa santan.
Menu utama Makan Malam
Menu utama hendaknya dikonsumsi pasca sholat tarawih atau tiga jam pasca berbuka puasa agar organ pencernaan lebih siap dalam mencerna asupan makanan. Menu utama yang dikonsumsi bisa berupa nasi putih atau nasi merah ataupun sereal dengan lauk ikan, daging tanpa lemak dan tanpa kulit. Sayur yang dikonsumsi adalah sayur dengan kuah bening tanpa santan seperti sup. Hindari mengkonsumsi lauk yang digoreng dan lebih baik proses pengolahan makanan dengan cara dikukus, dibakar ataupun dipanggang. Apabila terpaksa menggoreng, gunakan minyak jagung ataupun minyak kedelai. Untuk hidangan pencuci mulut, bisa dipertimbangkan konsumsi sup buah ataupun puding pisang untuk asupan serat makanan.
Demikianlah beberapa kiat dan tips menyusun menu berbuka untuk penderita kolesterol tinggi yang mudah dan gampang. Untuk asupan lemak, sebaiknya hanya dikonsumsi ketika santap sahur dan jenis lemak yang dikonsumsi adalah lemak tak jenuh seperti alpukat ataupun coklat. Selamat berpuasa dan semoga bermanfaat.
Anda sekarang membaca artikel ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol dengan alamat link https://esyaku.blogspot.com/2016/12/esyaku-tips-kesehatanmenu-berbuka-untuk.html
Judul : ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol
link : ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol
ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol
Menu Berbuka untuk Penderita Kolesterol
Pengaturan menu berbuka puasa bagi penderita kolesterol tinggi, merupakan bagian penting dalam rangkaian proses usaha untuk menurunkan kadar kolesterol dalam darah. Pengaturan menu berbuka yang kurang tepat, bisa saja memicu kadar kolesterol menjadi lebih tinggi dibandingkan sebelum berpuasa. Apa saja yang perlu dipertimbangkan ketika menyusun menu berbuka untuk penderita kolesterol tinggi?
Kiat dan Tips Berbuka Puasa untuk Penderita Kolesterol
Berikut beberapa kiat dan tips menyusun menu berbuka untuk penderita kolesterol tinggi sebagaimana diolah dari berbagai sumber, yaitu:
Takjil
Takjil adalah menu berbuka sementara yang dimaksudkan untuk menambah asupan kalori makanan dan dikonsumsi antara waktu berbuka hingga sesaat sebelum menunaikan sholat maghrib. Konsumsi takjil yang disarankan adalah segelas teh hangat beserta kurma atau makanan lain kalori tinggi yang mudah dicerna. Hindari konsumsi takjil yang digoreng, utamakan yang dikukus ataupun dipanggang.
Cemilan Setelah Buka Puasa
Cemilan dikonsumsi sebelum makanan utama dan dilakukan pada saat antara sholat maghrib hingga waktunya sholat isya� dan tarawih. Konsumsi kudapan yang dianjurkan adalah dua tangkup roti isi atau sandwich sayuran dan sandwich tuna atau salmon, salad buah atau sayur dengan konsumsi minuman jus buah, kelapa muda atau susu kedelai dan kacang hijau tanpa santan.
Menu utama Makan Malam
Menu utama hendaknya dikonsumsi pasca sholat tarawih atau tiga jam pasca berbuka puasa agar organ pencernaan lebih siap dalam mencerna asupan makanan. Menu utama yang dikonsumsi bisa berupa nasi putih atau nasi merah ataupun sereal dengan lauk ikan, daging tanpa lemak dan tanpa kulit. Sayur yang dikonsumsi adalah sayur dengan kuah bening tanpa santan seperti sup. Hindari mengkonsumsi lauk yang digoreng dan lebih baik proses pengolahan makanan dengan cara dikukus, dibakar ataupun dipanggang. Apabila terpaksa menggoreng, gunakan minyak jagung ataupun minyak kedelai. Untuk hidangan pencuci mulut, bisa dipertimbangkan konsumsi sup buah ataupun puding pisang untuk asupan serat makanan.
Demikianlah beberapa kiat dan tips menyusun menu berbuka untuk penderita kolesterol tinggi yang mudah dan gampang. Untuk asupan lemak, sebaiknya hanya dikonsumsi ketika santap sahur dan jenis lemak yang dikonsumsi adalah lemak tak jenuh seperti alpukat ataupun coklat. Selamat berpuasa dan semoga bermanfaat.
Demikianlah Artikel ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol
Sekianlah artikel ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel ESYAKU Tips KesehatanMenu Berbuka untuk Penderita Kolesterol dengan alamat link https://esyaku.blogspot.com/2016/12/esyaku-tips-kesehatanmenu-berbuka-untuk.html
Terimakasih telah berkunjung dan membaca artikel di ESYAKU Tips Kesehatan, silahkan beri komentar untuk menjadikan blog ini tetap maju dan semakin berkualitas.